PPID Dinas Sosial Kabupaten Batang / Daftar Informasi Publik

Daftar Informasi Publik (DIP)
PPID Pembantu Dinas Sosial Kabupaten Batang


A. Informasi Yang Diumumkan Secara Berkala

No Judul Informasi Ringkasan Isi Informasi Penanggungjawab Pembuat Informasi Waktu Pembuatan / Penerbitan Informasi Bentuk Informasi Yang Tersedia Jangka Waktu Penyimpanan Jenis Media Yang Memuat Informasi
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1. INFORMASI PROFIL BADAN PUBLIK
1.1. KEDUDUKAN/DOMISILI BESERTA ALAMAT LENGKAP
Alamat       : Jl. Letjend R. Suprapto no. 19 Kel. Kasepuhan Batang
Telp            : (0285) 392320 
Fax              : (0285) 392320 
e-mail         : dinsoskabbatang@gmail.com 
website      : dinsos.batangkab.go.id 
instagram  : https://www.instagram.com/dinsosbatang/
Facebook   : dinsosbatangkab
Whatsapp  :  085879771779 Whatsapp Informasi Seputar Kesejahteraan Sosial (Wis Kerso) 
Kepala Dinas - Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=2

Website :
http://dinsos.batangkab.go.id/?p=1&id=1

1.2. TUGAS DAN FUNGSI

Tugas  : Membantu Bupati melaksanakan urusan pemerintahan di bidang sosial dan tugas pembantuan yang diberikan 

Fungsi : 

1.    Perumusan kebijakan teknis di bidang sosial;

2.    Penyelenggaraan upaya peningkatan pelayanan publik di bidang sosial;

3.    Pelaksanaan kebijakan di bidang sosial;

4.    Penyelenggaraan urusan pemerintahan dan pelayanan umum di bidang sosial;

5.    Pembinaan umum dan teknis di bidang sosial;

6.    Pembinaan, pengembangan dan pendayagunaan potensi dan sumber Kesejahteraan Sosial;

7.    Pengumpulan, pengelolaan dan pengendalian data PMKS dan PSKS serta analisis data untuk penyelenggaraan usaha kesejahteraan sosial;

8.    Penyelenggaraan usaha kesejahteraan sosial;

9.    Penyediaan dan pengelolaan sarana dan prasarana sosial, pembinaan tenaga fungsional pekerja sosial, dan pengembangan serta pengelolaan sistem informasi kesejahteraan sosial;

10.  Pelaksanaan perlindungan dan jaminan sosial bagi penyandang cacat fisik dan mental , lanjut usia,masyarakat tidak mampu;

11.  Penanggulangan korban bencana dan pengumpulan sumbangan sosial;

12.  Pelaksanaan Pemberdayaan sosial dan penanganan fakir miskin;

13.  Pemeliharaan dan pengembangan taman makam pahlawan/makam pahlawan;

14.  Pengelolaan teknis perizinan di bidang sosial;

15.  Monitoring, evaluasi dan pelaporan terhadap pelaksanaan tugas-tugas di bidang sosial;

16.  Pembinaan terhadap UPTD di Lingkungan Dinas Sosial;

17.  Penyelenggraan kesekretariatan Dinas Sosial; dan 

18.  Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai dengan tugas dan fungsinya.

Tugas & Fungsi tertuang dalam Peraturan Bupati Nomor 66 Tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Sosial
Kepala Dinas - Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=3

Website :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=3

1.3. STRUKTUR ORGANISASI, TUGAS DAN FUNGSI
Berisi Struktur Organisasi, Tugas Pokok dan Fungsi masing-masing bidang
Tugas & Fungsi tertuang dalam Peraturan Bupati Nomor 66 Tahun 2016 Tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi serta Tata Kerja Dinas Sosial
Kepala Dinas - Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=4

Website :
https://dinsos.batangkab.go.id/?p=1&id=2

1.4. SDM (SUMBER DAYA MANUSIA)

Berisi gambaran tentang potensi kepegawain Dinas Sosial Kabupaten Batang

Kepala Dinas - Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=46

1.5. VISI DAN MISI

VISI :

Terwujudnya Kabupaten Batang yang Harmonis, Energik, Berdaya Saing, Agamis, Tentrem dan Sejahtera pada Tahun 2022.

MISI

Meningkatkan keamanan, ketentraman dan kerukunan (kondusifitas daerah) bagi pelaksanaan Pembangunan didukung dengan pengamalan ajaran keagamaan dan nilai-nilai budaya luhur

Kepala Dinas - Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=70

Website :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=70

1.6. STRUKTUR ORGANISASI PPID

Berisi informasi singkat, Struktur Organisasi, beserta Tugas dan Wewenang PPID Dinas Sosial Kabupaten Batang.

Pilih Penanggungjawab - Soft (file_pdf; Online) Pilih Waktu Penyimpanan Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=72

Website :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/

2. INFORMASI KEGIATAN DAN KINERJA
2.1. NAMA PROGRAM DAN KEGIATAN
Daftar nama program & kegiatan tertuang dalam DPA (Dokumen Pelaksanaan Anggaran) Dinas Sosial Kabupaten Batang
Pilih Penanggungjawab 2019 Soft (file_pdf) 5 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=8

2.2. PENANGGUNG JAWAB DAN PELAKSANA PROGRAM
Menyajikan informasi pejabat penanggungjawab dan pelaksana program kegiatan Dinsos Kab. Batang
Pilih Penanggungjawab - Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=9

2.3. TARGET DAN CAPAIAN PROGRAM/KEGIATAN
Informasi mengenai Target & capaian program & kegiatan yang tertuang dalam DPA (Dokumen Pelaksana Anggaran) Dinas Sosial Kabupaten Batang
Pilih Penanggungjawab - Soft (file_pdf) 5 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=10

2.4. SUMBER DAN BESARAN ANGGARAN

Berisi informasi sumber dana dan besaran anggaran program/kegiatan di Dinas Sosial Kabupaten Batang

Pilih Penanggungjawab 2019 Soft (file_pdf) 5 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=47

2.5. LAPORAN AKUNTABILITAS KINERJA/LAPORAN KINERJA INSTANSI PEMERINTAH (LKJIP)

Berisi informasi LKjIP (Laporan Kinerja Instansi Pemerintah) Dinas Sosial Kabupaten Batang

Kepala Dinas - Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=48

2.6. SOP (STANDARD OPERATING PROCEDURE) PELAYANAN

Berisi kumpulan SOP (Standard Operating Procedure) atau prosedur operasi standar yang berisi petunjuk langkah demi langkah tentang proses teknis yang dilakukan dalam melakukan suatu kegiatan. yang meliputi :

  1. SOP Rekomendasi Permohonan Izin Pengangkatan Anak
  2. SOP Permohonan Santunan Kematian
  3. SOP Rekomendasi Permohonan KBS (Kartu Batang Sehat)
  4. SOP Permohonan Bantuan Transport Orang Terlantar
  5. SOP Permohonan Alat Bantu bagi Penyandang Disabilitas
  6. SOP Pemberian Bantuan Hibah/Bantuan Sosial pada Perorangan, Kelompok Masyarakat dan Lembaga Sosial
  7. SOP Bantuan Sosial kepada PMS (Penyandang Masalah Sosial) untuk Operasional Pengobatan dan Darurat Rumah Tangga Akibat Bencana
Kepala Dinas 2019 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=63

2.7. JADWAL PELAKSANAAN PROGRAM KEGIATAN

Berisi jadwal pelaksanaan program kegiatan tahun berjalan yang tertuang dalam bentuk rencana anggaran kas

Kepala Dinas 2021 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=87

2.8. SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP LAYANAN DINAS SOSIAL TAHUN 2022

Hasil Analisa Survey Kepuasan Masyarakat terhadap pelayanan di Dinas Sosial pada Tahun 2022

PPID Pembantu 2022 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=91

3. INFORMASI KEUANGAN
3.1. DOKUMEN ANGGARAN KEUANGAN

Informasi anggaran kegiatan yang terdiri dari RKA (Rencana Kerja dan Anggaran) dan DPA (Dokumen Pelaksanaan Anggaran ) yang dilaksanakan di Dinas Sosial Kabupaten Batang

Kepala Dinas - Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=14

3.2. LAPORAN NERACA KEUANGAN
Berisi informasi kondisi Neraca Keuangan Dinas Sosial Kabupaten Batang
Kepala Dinas 2018 Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=15

3.3. CALK (CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN)
Berisi informasi catatan atas laporan keuangan Dinas Sosial Kabupaten Batang
Kepala Dinas 2018 Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=17

3.4. DAFTAR ASET DAN INVESTASI
Berisi informasi daftar asset dan investasi yang ada di Dinas Sosial Kabupaten Batang
Kepala Dinas 2018 Soft (file_pdf) Selama Masih Relevan Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=18

3.5. BERITA ACARA REKONSILIASI LAPORAN KEUANGAN
Berisi informasi berita acara rekonsiliasi laporan keuangan Dinas Sosial Kab.Batang.
Kepala Dinas 2018 Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=19

3.6. LAPORAN SEMESTER DAN PROGNOSIS

Berisi informasi Laporan Semester dan Prognosis Dinas Sosial Kabupaten Batang.

Kepala Dinas - Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=51

3.7. LO (LAPORAN OPERASIONAL)

Berisi informasi laporan operasional Tahunan Dinas Sosial Kabupaten Batang

Kepala Dinas 2018 Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=52

3.8. LPE (LAPORAN PERUBAHAN EKUITAS)

Berisi informasi laporan perubahan ekuitas Dinas Sosial

Kepala Dinas 2018 Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=53

3.9. LRA (LAPORAN REALISASI ANGGARAN)

Berisi informasi laporan realisasi anggaran APBD Dinas Sosial Kabupaten Batang

Kepala Dinas 2018 Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=54

3.10. ANGGARAN DAN LAPORAN KEUANGAN

Meliputi informasi dokumen Anggaran dan Laporan Keuangan Dinas Sosial Kabupaten Batang

Kepala Dinas 2019 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=73

4. INFORMASI LAPORAN DAN PENGADUAN
4.1. ALUR/TATA CARA MENGENAI LAYANAN ASPIRASI DAN PENGADUAN ONLINE RAKYAT (SP4N LAPOR!) Berisi tentang informasi tata cara penyampaian/pengajuan pengaduan penyalahgunaan data informasi publik oleh perorangan maupun organisasi masyarakat.
Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N) - Layanan Aspirasi dan Pengaduan Online Rakyat (LAPOR!) adalah layanan penyampaian semua aspirasi dan pengaduan masyarakat yang terintegrasi secara nasional, yang menjamin hak masyarakat agar pengaduan dari manapun dan jenis apapun akan disalurkan kepada penyelenggara pelayanan publik yang berwenang menanganinya.

Website : https://www.lapor.go.id


Kepala Dinas 2019 Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=24

Website :
http://lapor.go.id

4.2. FORM PENGADUAN
Berisi contoh form/lembar isian pengaduan
Kepala Dinas 2019 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=25

4.3. SOP PPID

    Berisi kumpulan SOP PPID Dinas Sosial Kabupaten Batang, meliputi :

    1. SOP Penyusunan Daftar Informasi dan Dokumentasi Publik (DIDP)
    2. SOP Pelayanan Permohonan Informasi
    3. SOP Penanganan Keberatan Informasi Publik
    Kepala Dinas 2019 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=56

    4.4. TENTANG PPID PEMBANTU DINAS SOSIAL KABUPATEN BATANG

    PPID Dinas Sosial Kabupaten Batang

    Alamat                                                    :    Jl. Letjend R. Suprapto no. 19 Kel. Kasepuhan Batang

    Telp Kantor                                            :    (0285) 392320

    Fax                                                           :    (0285) 392320

    email                                                       :    dinsos.kabbatang@gmail.com 

    website pengaduan                              :    http://lapor.go.id

    Whatsapp Informasi & Pengaduan    :   085879771779 Whatsapp Informasi Seputar Kesejahteraan Sosial (Wis Kerso)

    Kepala Dinas 2019 Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=71

    Website :
    http://dinsos.batangkab.go.id/ppid/

    4.5. TATA CARA MENDAPATKAN INFORMASI

    Alur Tata cara mendapatkan informasi

    Kepala Dinas 2021 Soft (Online) Pilih Waktu Penyimpanan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=85

    Website :
    http://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=41

    4.6. FORM PERMOHONAN INFORMASI DAN FORM KEBERATAN ATAS PERMOHONAN INFORMASI

    Berisi form permohonan informasi dan form keberatan atas permohonan informasi

    Kepala Dinas 2021 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=86

    4.7. CALL CENTER KEGAWATDARUTARATAN 112

    Pelayanan masyarakat apabila terjadi kegawatdaruratan, misalnya terjadi kecelakaan, kebakaran, dan bencana alam.

    Telepon : 112 (Bebas Pulsa)--Layanan 24 Jam

    Kepala Dinas 2021 Pilih Waktu Penyimpanan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=88

    4.8. WA AUTORESPON (WIS KERSO) 0858-7977-1779

    Adalah bentuk layanan kepada masyarakat melalui media sosial--WhatApp Informasi Seputar Kesejahteraan Sosial (WIS KERSO) dan layanan aduan serta informasi lainnya.

    WhatApp : 0858-7977-1779

    Kepala Dinas 2021 Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=89

    Website :
    http://api.whatsapp.com/send/?phone=6285879771779&text&app_absent=0

    4.9. LAPOR GUBERNUR JATENG

    Adalah salah satu kanal aduan masyarakat milik Pemerintah Provinsi Jawa Tengah, yang mana seluruh aduan masyarakat bisa disampaikan melalui website https://laporgub.jatengprov.go.id

    Kepala Dinas 2021 Soft (Online) Pilih Waktu Penyimpanan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=90

    Website :
    http://laporgub.jatengprov.go.id

    5. INFORMASI PENGADAAN BARANG DAN JASA
    5.1. PENGADAAN BARANG DAN JASA Berisi informasi mengenai Rencana Umum Pengadaan (RUP) Barang dan Jasa di Dinas Sosial Kabupaten Batang Kepala Dinas 2019 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=28

    6. INFORMASI PROFIL PEJABAT DINAS SOSIAL
    6.1. PROFIL PEJABAT DINAS SOSIAL

    Profil singkat pejabat di Dinas Sosial Kabupaten Batang

    Kepala Dinas 2019 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=59

    7. INFORMASI LHKPN (LAPORAN HARTA KEKAYAAN PENYELENGGARA NEGARA)

    Berisi tentang pengumuman Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara pejabat di Dinas Sosial Kabupaten Batang

    Atasan PPID Pembantu 2021 Soft (file_pdf) Selama Masih Relevan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=80

    8. INFORMASI KEGIATAN PENANGANAN DAMPAK COVID 19
    8.1. SUMBER ANGGARAN KEGIATAN PENANGANAN DAMPAK COVID 19

    Sumber anggaran penanganan dampak covid 19 pada Dinas sosial Kab. Batang 

    Kepala Dinas 2020 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=83

    8.2. LAPORAN PENYERAPAN ANGGARAN KEGIATAN PENANGANAN DAMPAK COVID 19

    -

    -
    Kepala Dinas 2020 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=31&id=84

    B. Informasi Yang Serta Merta

    No Judul Informasi Ringkasan Isi Informasi Penanggungjawab Pembuat Informasi Waktu Pembuatan / Penerbitan Informasi Bentuk Informasi Yang Tersedia Jangka Waktu Penyimpanan Jenis Media Yang Memuat Informasi
    (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
    1. Data Informasi Publik Serta Merta

    C. Informasi Yang Tersedia Setiap Saat

    No Judul Informasi Ringkasan Isi Informasi Penanggungjawab Pembuat Informasi Waktu Pembuatan / Penerbitan Informasi Bentuk Informasi Yang Tersedia Jangka Waktu Penyimpanan Jenis Media Yang Memuat Informasi
    (1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
    1. SURAT KEPUTUSAN KEPALA DINAS Berisi SK (Surat Keputusan) yang diterbitkan Kepala Dinas Sosial Kabupaten Batang Kepala Dinas - Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=30

    2. AGENDA KEPALA DINAS Memuat tentang semua agenda kegiatan yang berupa undangan dari Bupati/Sekda Kabupaten Batang maupun Dinas atau instansi lainnya di dalam maupun di luar daerah. Kepala Subbagian Umum dan Kepegawaian - Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=31

    Website :
    http://eagenda.batangkab.go.id/p/1060101

    3. INFORMASI ORGANISASI, ADMINISTRASI KEPEGAWAIAN DAN KEUANGAN
    3.1. PROFIL PIMPINAN DAN PEGAWAI Memuat informasi profil pimpinan dan pegawai Dinas Sosial Kabupaten Batang yang meliputi nama, jabatan, dan pendidikan. Pilih Penanggungjawab - Soft (file_pdf) Selama Masih Relevan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=33

    3.2. PENGHARGAAN YANG PERNAH DIRAIH Memuat informasi beberapa penghargaan yang pernah diraih oleh Dinas Sosial Kabupaten Batang baik tingkat Propinsi maupun Nasional: Pilih Penanggungjawab - Selama Masih Relevan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=34

    3.3. DOKUMEN-KEUANGAN Memuat data informasi keuangan/anggaran kegiatan Dinas Sosial Kabupaten Batang yang dituangkan dalam Dokumen Pelaksanaan Anggaran Pilih Penanggungjawab 2019 Soft (file_pdf) Selama Masih Relevan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=35

    4. INFORMASI RENCANA STRATEGIS DAN RENCANA KERJA SERTA PERJANJIAN KINERJA
    4.1. RENSTRA (RENCANA STRATEGIS DINAS SOSIAL)

    Memuat informasi rencana program dan kegiatan tahun 2017 s/d 2022 sesuai dengan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kabupaten Batang th.2017-2022.

    Renstra Th.2017-2022 tertuang dalam Buku Renstra yang disahkan dengan Peraturan Bupati Nomor 12 Tahun 2018 tentang Rencana Strategis Perangkat Daerah Tahun 2017-2022.

    Kepala Dinas - Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=65

    4.2. RENJA (RENCANA KERJA PERANGKAT DAERAH)

    Memuat informasi tentang Rencana Kerja (Renja) Dinas Sosial Kab.Batang dan Laporan Evaluasi Hasil Rencana Kerja Dinas Sosial Kab. Batang

    Kepala Dinas - Soft (file_pdf) Selama Masih Relevan Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=66

    4.3. PERJANJIAN KINERJA PERANGKAT DAERAH

    Memuat informasi Perjanjian Kinerja Perangkat Daerah Dinas Sosial Kabupaten Batang

    Kepala Dinas - Soft (file_pdf) 1 Tahun Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=67

    5. INFORMASI PENGADUAN
    5.1. PENGADUAN MASYARAKAT UMUM

    Layanan aduan dapat disampaikan melalui :

    Kirim Pesan di web Dinas Sosial Kabupaten Batang

    Instagram @dinsosbatang

    Facebook : Dinas Sosial Kabupaten Batang

    Kepala Dinas 2018 Soft (Online) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=69

    Website :
    http://www.lapor.go.id

    Website :
    https://https://www.instagram.com/dinsosbatang/

    6. DOKUMEN MEMORANDUM OF UNDERSTANDING (MOU)/LOL/NOTA KESEPAHAMAN/NOTA KERJASAMA DAN DOKUMEN LAINNYA
    6.1. NOTA KESEPAHAMAN KEGIATAN PEMBERANTASAN DAN PEMBINAAN PREMANISME DI KAB. BATANG

    Nota Kesepahaman Koordinasi dan Kerja sama Pelaksanaan Tugas dan Fungsi dalam Rangka kegiatan Pemberantasan dan Pembinaan Premanisme di Kab. Batang

    Kepala Dinas 2020 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=75

    6.2. BA SERAH TERIMA DAN NASKAH PERJANJIAN HIBAH (ALAT PENGOLAH DATA )

    BA Serah Terima Alat Pengolah Data untuk Diserahkan kepada Masyarakat/Pemda antara Direktorat Jaminan Sosial Keluarga Direktorat Jenderal Perlindungan dan Jaminan Sosial dengan Dinas Sosial Kabupaten Batang

    Kepala Dinas 2020 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=76

    6.3. MOU PENGELOLAAN HONORARIUM DAN PEMBERIAN FASILITAS KREDIT BAGI PEGAWAI KONTRAK DINAS SOSIAL KAB. BATANG

    -

    -
    Kepala Dinas 2020 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=81

    7. SK STANDAR PELAYANAN DINAS SOSIAL KABUPATEN BATANG

    Memuat Surat Keputusan Kepala Dinas Sosial Kabupaten Batang tentang Standar Pelayanan di Dinas Sosial

    PPID Pembantu 2023 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=92

    8. SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP LAYANAN DINAS SOSIAL TAHUN 2023

    SURVEY KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP LAYANAN DINAS SOSIAL TAHUN 2023

    PPID Pembantu 2023 Soft (file_pdf) Selama Berlaku Detail :
    https://dinsos.batangkab.go.id/ppid/?p=33&id=93

    D. Daftar Informasi Yang Dikecualikan

    No Jenis Informasi Dasar Hukum Konsekuensi Batas Waktu Pengecualian
    Akibat Info Dibuka Akibat Info Ditutup
    (1) (2) (3) (4) (5) (6)
    1.

    Surat Rahasia

    - UU no 43 tahun 2009 tentang Kearsipan

    - Pasal 17 UU NO 14 Th 2008 Huruf I dan j

    Mengganggu kebijakan pemerintah/pimpinan

    Mendukung kebijakan pemerintah/pimpinan

    Selama Berlaku
    2.

    Dokumen laporan/surat pertanggungjawaban keuangan (SPJ) berikut lampirannya.

    - UU No. 43 Tahun 2009 tentang Kearsipan, Pasal 44 ayat (1) dan (2)

    - UU No. 14 Tahun 2008 tentang KIP, Pasal 17 huruf I dan J

    Menghambat kebijakan karena adanya pengungkapan yang mendahului sebelum diaudit

    Mendorong keberhasilan pelaksanaan pembangunan

    Selama Berlaku
    3.

    Proses pengelolaan administrasi keuangan beserta pembukuannya

    - Permendagri tentang Pedoman Penyusunan APBD;

    - UU No. 32 Th 2004 tentang Pemerintahan Daerah dan perubahannya;

    Tidak seseuai dengan asas-asas pengelolaan keuangan

    Sesuai dengan asas pengelolaan administrasi keuangan

    Selama Berlaku